Cara Membuat Plamir Tembok Sendiri, Kuat Dan Tahan Lama !
Cara Membuat Plamir Tembok Sendiri - Jika membeli plamir tembok bukan suatu pilihan bagi anda. Maka cara membuat plamir tembok bisa menjadi solusinya. Emang bisa ? Bisa lah, masa nggak. Banyak orang yang tidak ingin membeli sebuah plamir karena berbagai alasan. Dan tidak sedikit pula orang yang membuat plamir tembok dengan caranya sendiri dirumah.
Cara membuat adonan plamir tembok dempul tembok ini terbilang sangat praktis. Anda hanya perlu mengikuti panduan tutorialnya dibawah ini :
Bahan Membuat Plamir Tembok Sendiri
Jika bisa membuat, mengapa harus beli ! Begitulah kira-kira, kata yang menggambarkan sebuah penghematan uang. Namun bagaimana caranya ? Baik, langsung saja kita masuk ke langkah pertama :
1. Menyiapkan bahan
Tanpa bahan awal, semua akan terasa sia-sia. Sebelum melakukan proses selanjutnya, anda harus menyiapkan bahan berupa semen putih, lem putih (PVAc khusus plamir), alcasit dan air.
2. Proses pembuatan
Untuk proses pembuatannya cukup mudah, anda hanya perlu simak langkah demi langkah secara perlahan.
- Siapkan 1 bungkus lem putih (biasanya menggunakan lem fox atau rajawali).
- Semen putih (tiga roda)
- Ember cor plastik ukuran 2,5/3,5 L
- Alcasit secukupnya 1-3 sdm
Bagaimana, apakah cara membuat plamir tembok dempul tembok diatas sudah bisa di mengerti ? Jika ingin mencoba tidak ada salahnya lakukan sedikit demi sedikit terlebih dahulu. Racikan tersebut sudah banyak dilakukan dan tentu hasilnya kuat dan tahan lama. Bisa anda aplikasikan pada luar ruangan maupun di dalam ruangan.
Posting Komentar untuk "Cara Membuat Plamir Tembok Sendiri, Kuat Dan Tahan Lama !"